Visi Misi STIEMJ

Visi

Menjadi Perguruan Tinggi yang unggul pada tingkat global dibidang ekonomi dan bisnis berbasis digital yang Islami

Misi
  1. Melaksanakan dan mengembangkan pendidikan tinggi yang bermutu.
  2. Melaksanakan penelitian dalam rangka pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat.
  4. Melaksanakan pembinaan civitas akademika dan hubungannya dengan lingkungan yang islami.
Tujuan
  1. Menghasilkan lulusan yang berintegritas, bertaqwa, menguasai iptek professional inovatif, dan kreatif.
  2. Mengasilkan penelitian yang menjadi landasan penyelenggaraan pendidikan dan pengembangan iptek dalam skala nasional, regional, dan internasional.
  3. Mengembangkan inovasi dan peningkatan pengabdian kepada masyarakat skala nasional regional dan internasional.
  4. Mewujudkan civitas akademika yang mampu menjadi teladan dalam keidupan masyarakat.
  5. Menjalin kerjasama dengan dunia usaha industri dan institusi perguruan tinggi dalam lingkup nasional regional dan internasion

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *